Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Mudah dan Cepat Unupgrade Windows 11 ke Windows 10 Tanpa Install Ulang

Windows 11

Mashabibi - Halo sobat, Saat ini windows 11 kian populer di kalangan masyarakat indonesia terutama para mahasiswa IT dan pegiat teknologi terutama mashabibi sendiri juga merasakan dampaknya.

baru-baru ini mashabibi berhasil mengupgrade sistem operasi windows 10 ke windows 11 melalui sistem update windows.

nah, setelah berhasil terupgrade dan dipakai beberapa pekan mashabibi merasa belum terbiasa menggunakan windows 11 dan ingin downupgrade lagi ke windows 10, pertanyaannya: apakah bisa di downupgrade ke windows 10 lagi setelah upgrade ke windows 11? Jawabannya bisa dong!

Mungkin kasus yang saya alami sama dengan sobat, yaitu: ingin menggunakan windows 10 saja karena sudah lebih terbiasa. 


Unupgrade Windows 11 ke Windows 10

Baiklah dengan senang hati akan mashabibi beritahu tips downupgradenya, ikuti langkah-langkah berikut:

1. Buka Menu Start dan pilih Settings

Unupgrade Windows 11 ke Windows 10

2. Pada jendelah halaman Settings yang muncul pilih opsi paling bawah yaitu Windows Update

Unupgrade Windows 11 ke Windows 10

3. Pada jendela halaman Windows Update pilih Advanced Options

Unupgrade Windows 11 ke Windows 10

4. Kemudian Pilih Recovery 

Unupgrade Windows 11 ke Windows 10

5. Pada Jendela halaman Recovery pilih Go Back 

Unupgrade Windows 11 ke Windows 10


6. Setelah itu akan muncul jendela Pop Up, lalu pilih atau berikan alasan kenapa sobat ingin kembali menggunakan windows 10, pilih next 

Unupgrade Windows 11 ke Windows 10

7. Pilih dan klik No, thanks, lalu klik next, klik next lagi

8. Terakhir klik Go Back to Earlier Build,  Selesai.

Unupgrade Windows 11 ke Windows 10

Harap di perhatikan, mungkin sebelum melakukan downupgrade ke windows 10 sobat harus ketahui apa yang akan terjadi pada perangkat laptop atau pc sobat. sobat tidak akan mengalami hal-hal buruk seperti kehilangan data atau aplikasi terinstal.


Adapun hal hal yang hilang saat sobat kembali ke windows 10 adalah settingan settingan yang pernah sobat lakukan pada windows 11 dan aplikasi yang pernah sobat install di windows 11.

Selain itu aplikasi yang pernah terinstall pada windows 10 tidak hilang (kembali kekeadaan sebelum di upgrade ke windows 11).

***

Jadi untuk sobat yang ingin menyicipi fitur dan ke mewahan windows 11 tidak usah takut akan kehilangan data, selamat mencoba. semoga bermanfaat.


Follow dan Ikuti Channel Mashabibi